Minggu, 19 April 2009

turut berduka atas wafatnya mantan gubernur kalteng

Turut berduka cita atas wafatnya dua orang mantan Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Suparmanto dan Asmawi Agani, meninggal dunia pada waktu yang hampir bersamaan.

Suparmanto meninggal dunia di Surabaya pada Sabtu kemarin sekitar pukul 08.00, adapun Pak Asmawi meninggal dunia di Jakarta, Minggu pagi sekitar pukul 05.10.

Asmawi Agani mantan Gubernur Kalteng periode 1999-2004

Asmawi Agani meninggalkan seorang istri, Hj Nur Asiah. Pasangan Asmawi dan Nur Asiah memiliki enam anak, yakni Haen Raya Fazri (meninggal dunia), Eddy Raya Samsuri, Sonya Afiaty Rosada, Syahroni Pahlevi, Dessy Imelda Soraya, dan M Adiyat Nugraha.

Semoga arwah kedua almarhum diterima disisi Allah SWt dengan tenpat yang terbaik, dan semoga diberi ketabahan bagi keluarga yang ditinggalkan.

Jumat, 09 Januari 2009


SEBAIK-BAIK MANUSIA ADALAH

ORANG YANG BERGUNA

BAGI ORANG LAIN

BIJAK DALAM BERTINDAK

SEDERHANA DALAM BERSIKAP

TEKUN DAN AMANAH DALAM TUGAS

BERFIKIR CERDAS

KERJA BERKUALITAS

NO. 22

Calon anggota DPD (DEWAN PERWAKILAN DAERAH) RI

Daerah pemilihan Kalimantan Tengah

SAID AHMAD FAWZY BAHSIN, SHI

BIODATA

Biodata

Nama lengkap : H. Said Akhmad Fawzy Zain Bachsin, SHI

TTL : Pembuang Hulu, 07 JUni 1950

Alamat : Jl. G.OBos no.31 Palangkaraya

Telp. 05353226713

Pendidikan :

SDN lulus 1965

PGAN lulus 1985

S1 Universitas Muhammadiyah

S1 Universitas PGRI

Pengalaman Organisasi :

1. Pengurus Satuan Pelajar PGA Sampit 1965-1969

2. Pengurus Anshor Katapang Sampit 1966

3. Ketua Senat Mahasiswa 1978-1983

4. Ketua Cabang PMII Palangkaraya 1978-1984

5. Ketua Wilayah Pemud A Anshor Kalteng 1981-1983

6. Ketua Remaja Mesjid Tnurul Islam 1981-1984

7. Sekreataris PWNU Kalteng 184-1987

8. Wakil Sekretaris KNPI Kalteng 1985-1991

9. Wakil Sekretaris DPW PPP Kalteng 1985-1990

10. Wakil Ketua DPW PPP Kalteng 1990-1999

11. Ketua umum DPW PPP 1999-2006

12. Kood Regional Kalimantan Asosiasi Pimpinan DPRD prop Kalteng 1999-2003

Pengalaman Pekerjaan :

1. Guru Agama MI Darus Shibyan Sampit 1970-1971

2. Kepsek PGA di Pembuang Hulu 1970-1972

3. Kepsek SD Islam Pembuang Hulu 1972-1976

4. Kepsek Madrasah Ihyaul Ulum Sampit 1976

5. Penyelanggara Kursus Pendidikan Dasar di Sampit 1976

6. Wakil Kepsek SPM NU Palangkaraya 1979-1984

7. Kepala Secretariat KNPI Kalteng 1982-1985

8. Sepala Secretariat DPW PPP Kalteng 1978-1987

9. Anggota DPRD prop Kalteng 3 periode (1987-1999)

10. Ketua DPRD Kalteng 1999-2004